Hai sahabat Blogger !! kembali lagi di blog saya ☺semoga kalian sehat dan selalu diberikan rezeki yang melimpah :D amin :v kali ini saya akan memposting tentang Kegunaan Windows Mobilty Center
Display Brightness berfungsi untuk mengatur kecerahan atau cahaya komputer kita
Yang Kedua
Mengatur Volume sesuai apa yang kita inginkan
Yang Ketiga
Mengatur profile battery kita dan melihat berapa masih berapa sih battery kita.
Yang Keempat
Mengatur Koneksi Wireless kita,bisa menyalakan dan mematikan wireless dengan ini :D
Yang Kelima
Jika kita ingin mengconnectkan PC kita ke monitor yang lain tinggal klik connect display
Yang Keenam
Mengatur sinkronisasi data di komputer kita :D
Yang Terakhir
Jika kalian disekolah pastinya pernah kan melakukan persentasi?;D tinggal klik turn on maka PC kita tersambung ke Proyektornya :D
Demikian info yang dapat saya berikan mohon maaf jika ada kesalahan :D terimakasih
0 Response to "Kegunaan Windows Mobility Center"
Post a Comment
Komenlah yang bijak dan jangan berbicara yang tidak sopan ^^